Dalam kehidupan ini kita tidak dapat selalu melakukan hal yang besar. Tetapi kita dapat melakukan banyak hal kecil dengan cinta yang besar.

Senin, 09 Mei 2011

Asyiknya Uploud Menggunakan ZIDDU.COM

Informasi ini sangat berguna bagi sahabat yang belum mengenal  situs penyimpan file. selain kalian bisa mengamankan file, kalian juga bisa mendapatkan dolar disana....

 
Di dalam  dunia maya atau kita sebut  internet, banyak sekali situs yang menyediakan storage media alias media penyimpanan online dan salah satunya  yaitu Ziddu. Situs file uploads ini free alias tidak berbayar dan gratisan.
Media penyimpanannya pun juga besar. Ya cocoklah untuk menyimpan ebook, mp3, data² , dan sejenisnya.

Apa enaknya kita uploud menggunakan Ziddu.com.
1. Udah jelas yang pertama gratis.
2. Supprot Bahasa Indonesia. (lebih mudah mengakses)
3. Bisa mendapatkan dolar. (bila ada orang mendownload file kita)
4. Pengelolaan file yang mudah dengan berbagai fasilitas folder.
5. Flesibilitas pembuatan perpustakaan Vidio dan Audio untuk share
6. Bisa multiple upload atau upload beberapa file bersamaan asalkan sekali upload maksimum 200 MB
7. Unlimited disk space


Bagi temen - temen yang suka upload cepetan daftar keburu habis wkkkkk............ kayak barang aja ....... g' kale... heheheee....

Selamat mencoba yaa.... moga bermanfaat..........

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Buy Coupons